Perumda Parkir Makassar Hadiri Rapat Koordinasi dengan Banggar DPRD Makassar

INIKATA.co.id – Jajaran Direksi Perumda Parkir Makassar Raya Menghadiri Rapat Koordinasi di ruang Banggar Kantor DPRD Kota Makassar. 13 September 2022.

Dalam kegiatan itu dipimpin oleh Ketua Badan Anggaran, Adi Rasyid Ali.

Baca juga:

Pemain Bali United Dihukum Larangan Bermain Oleh Komdis PSSI

Pemaparan Direktur Utama Perumda Parkir Makassar Raya, Yulianti Tomu menjelaskan anggaran dasar operasional dari Perumda Parkir.

Selain itu, ia berharap Perusahaan Daerah tersebut bisa meningkatkan pendapatan di tahun 2022.

“Kami sedang menata dan memperbaiki dari internal. Sehingga pastinya peningkatan pelayanan dapat disempurnakan,”tuturnya.(**)

Baca juga:

Apel Pagi, Dirum Rizal Harapkan Perumda Parkir Makassar bisa Naikkan Pendapatan